Babinsa Ramil 05 Sungai Raya Pelopori Gotong Royong Bersihkan Material Pohon Yang Menimpa Rumah Warga


Kandangan – Cuaca Extrim berupa hujan lebat yang disertai dengan angin kencang kembali melanda di salah satu wilayah bumi Antaludin, seperti halnya yang terjadi kemarin sore di Desa Sungai Raya Utara RT 1 RW 1 Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Hulu Sungai Selatan yang mengakibatkan satu buah rumah milik warga terkena dampaknya. Rumah berkontruksi dari kayu...

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama