Personil Polsek Polut Rutin Gelar Patroli Harkamtibmas Cegah Aksi Balapan Liar


Takalar – Personil Polsek Polombangkeng Utara dipimpin langsung Kapolsek Polut AKP H  A. Hermansyah, SH rutin menggelar patroli sore, subuh dan pagi hari dalam bulan suci Ramadhan tahun ini untuk mengantisipasi aksi balapan liar di wilayah hukum Polsek Polombangkeng Utara Polres Takalar. Kamis (15/04/2021). Menurut Kapolsek Polut AKP H. A. Hermansyah, SH patroli Harkamtibmas yang...

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama